• Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
  • Home
  • Politik
  • Hukrim
  • Nusantara
  • Riau
  • Iptek
  • Hiburan
  • Ragam
  • Ekonomi
  • Opini
  • Internasional
  • More
    • Pendidikan
    • Otonomi
    • Pekanbaru
    • Pelalawan
    • Siak
    • Indragiri Hulu
    • Indragiri Hilir
    • Bengkalis
    • Kuantan Singingi
    • Rokan Hilir
    • Rokan Hulu
    • Meranti
    • Dumai
    • Kampar
    • Galeri Foto
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Disclaimer
  • Kontak
  • Home
  • Politik
  • Hukrim
  • Nusantara
  • Riau
  • Iptek
  • Hiburan
  • Ragam
  • Ekonomi
  • Opini
  • Internasional
  • Pendidikan
  • Otonomi
  • Pekanbaru
  • Pelalawan
  • Siak
  • Indragiri Hulu
  • Indragiri Hilir
  • Bengkalis
  • Kuantan Singingi
  • Rokan Hilir
  • Rokan Hulu
  • Meranti
  • Dumai
  • Kampar
  • Galeri Foto
  • Video
  • Pemilu
  • Sumbar
  • Kepri
  • Sumut
  • Peristiwa
  • Olahraga
  • Haji Umroh
  • Liga Champions
  • Liga Eropa
  • TNI/Polri
  • Sepakbola
  • Tokoh
  • Asahan Sumut
  • Jambi
  • CSR
  • Advertorial
  • Kesehatan
  • Duri
  • Pramuka
  • Nasional
  • Indeks
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
PILIHAN
Anggota DPRD Kuansing Resmi Ditetapkan Tersangka, KPU: Tetap Bisa Nyaleg, Asalkan
28 September 2023
BPK Temukan Kejanggalan Proyek Isi Ulang Oksigen RSUD Telukkuantan Tahun 2021
21 September 2023
KKN UR Sukses Berantas Stunting di Desa Sampurago
12 September 2023
Nyaleg di Gerindra, Waka I DPRD Kuansing Diganti
12 September 2023
Truk Pengangkut Kayu Terjungkal, Ilegal Loging Marak di HPT Sumpu
09 September 2023

  • Home
  • Meranti

Perkuat Ketahanan Pangan, Gubernur Riau Tanam Padi di Kepulauan Meranti

Redaksi

Sabtu, 09 Oktober 2021 18:09:07 WIB
Cetak
Gubernur Riau, Syamsuar menanam padi di Kep. Meranti/foto:mcr

RIAUIN.COM - Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar beserta isteri Hj Misnarni, melakukan penanaman padi bibit unggul di Desa Bina Maju, Rangsang Barat, Kabupaten Kepulauan Meranti, Sabtu (09/10/2021) pagi.

Acara yang bertema "Jaga Kampung, Ketahanan Pangan, padi untuk Rakyat", juga dihadiri Wakil Bupati Meranti AKBP (Pur) Asmar, Wakil Ketua DPRD Meranti, Iskandar, sejumlah anggota DPRD Meranti, Kepala BPBD Riau, Edi Afrizal, tokoh masyarakat Riau asal Meranti, Wan Abu Bakar.

Wakil Bupati Kepulauan Meranti, AKBP (Pur) Asmar, dalam sambutannya mengatakan, dengan kehadiran Gubri, tentunya menjadi spirit bagi petani di Meranti. Sehingga, dapat meningkatkan hasil pertanian padi dan lahan pertanian padi.

"Hambatan petani pada saat ini hanya karena infrastruktur yang belum mendukung. Sehingga panen padi gagal akibat air asin (air laut, red) masuk ke ladang petani. Tidak hanya gagal panen padi, luas lahan pertanian padi juga terjadi pengurangan karena tanggul jebol dan air asin masuk ke ladang petani," ucap Asmar. 

Di Meranti, sambung Asmar, sebelumnya luas pertanian padi seluas 4,8 haktar. Namun terus menurun, dan hasil pertanian padi belum bisa memenuhi kebutuhan beras  sebanyak 26,22 ton. 

Sementara itu, Gubernur Riau Syamsuar dalam sambutannya mengatakan, bahwa hasil pertanian dan perkebunan di Riau secara keseluruhan baik, bahkan ekspor pertanian maupun perkebunan di Riau, dalam 10 tahun belakangan ini untuk tahun 2021, ekspor Riau paling tertinggi. Ekspor Riau nomor dua secara nasional setelah Jawa Timur. 

"Patut kami mengucapkan terima kasih banyak kepada petani karena telah berkerja keras sehingga ekspor pertanian dan perkebunan di Riau meninggkat," ucap Syamsuar.  

Melihat kondisi geografis dan kendala petani padi di Meranti ini, Gubri Syamsuar menawarkan solusi yakni, perlu dilakukan normanilasi sungai agar airnya lancar. 

"Irigasi dan normalisasi sungai akan kita lakukan untuk petani padi di Meranti, sebab hal ini sangat mempengaruhi kualitas dan mutu hasil yang ditanam," ungkap Syamsuar.

Tanam padi perdana di Kabupaten Kepulauan Meranti, berasal dari bantuan APBN dan APBD Riau tahun 2021. Kemudian, bantuan dari APBN sebanyak 364 hektar padi rawa, 75 hektar padi khusus, 40 hektar jagung hybrida, 20 hektar penangkaran padi, 1 unit  UV dryer, dan 1 unit combine harvester kecil.

Sedangkan dari APBD Provinsi Riau, padi ekstensintifikasi/IP seluas 500 hektat, penangkar padi seluas 30 ha, power threser sebanyak 5 unit. -nn


 Editor : Effendi Rusli


[Ikuti Riauin.com Melalui Sosial Media]


Riauin.com

Berita Lainnya

Pemprov Riau Diharapkan Hibahkan Salah Satu Stadion di Pekanbaru Dikelola Pemko

Satpol PP Pekanbaru Tutup Paksa Tempat Hiburan Malam Akibat Langgar Jam Operasional

Soal Kantor Bupati Meranti Digadai Rp100 M, Ini Penjelasan BRK Syariah

Bakso, Nugget dan Daging Beku dari Malaysia Disegel Balai Karantina Meranti

Ini Alasan Bupati Meranti Ngotot Minta 'Porsi' Lebih ke Pusat

Diseret Buaya Sejauh 1,5 Km, Slamet Ditemukan Tewas

Pemprov Riau Diharapkan Hibahkan Salah Satu Stadion di Pekanbaru Dikelola Pemko

Satpol PP Pekanbaru Tutup Paksa Tempat Hiburan Malam Akibat Langgar Jam Operasional

Soal Kantor Bupati Meranti Digadai Rp100 M, Ini Penjelasan BRK Syariah

Bakso, Nugget dan Daging Beku dari Malaysia Disegel Balai Karantina Meranti

Ini Alasan Bupati Meranti Ngotot Minta 'Porsi' Lebih ke Pusat

Diseret Buaya Sejauh 1,5 Km, Slamet Ditemukan Tewas

TERPOPULER +INDEKS
  • 1 Polda Riau Musnahkan Ribuan Butir Ekstasi, Ganja dan Sabu dari Jaringan Malaysia
  • 2 Staf Protokoler Pemprov Riau Tewas Kecelakaan Ternyata Pulang Duluan
  • 3 Kecelakaan di Siak, Staf Protokoler Pemprov Riau Meninggal Dunia
  • 4 Polisi Bekuk 10 Tahanan Polsek di Pekanbaru yang Kabur, 7 Masih Diburu
  • 5 Pemprov Gesa 5 Daerah di Riau yang Belum Capai UHC
  • 6 Enam Bulan DPO, Pelaku Pengeroyokan di Rohul Dibekuk
  • 7 Terus Dipantau Pusat, Sekdako Sebut Stunting Jadi Ukuran Kesejahteraan Masyarakat
  • 8 Ciptakan Pemerintahan Bebas KKN, Pemprov Riau Luncurkan Aplikasi WBS
  • 9 Beraksi di 150 TKP, 2 Geng Curanmor Dibekuk
Terkini +INDEKS

Anggota DPRD Kuansing Resmi Ditetapkan Tersangka, KPU: Tetap Bisa Nyaleg, Asalkan

28 September 2023
Stok Blangko e-KTP di Disdukcapil Pekanbaru Masih Tersedia 8 Ribu Keping
28 September 2023
Dukung Ketahanan Pangan, Gubri Hadiri Panen Cabai dan Ubi di Kampar
28 September 2023
BMKG Deteksi 494 Hotspot Karhutla di Sumatera, Riau 23 Titik
28 September 2023
Dishub Pekanbaru Pasang Portal Antisipasi Truk Tonase Besar Masuk Kota
28 September 2023
Terus Bertambah, Sudah 391 Pelamar Daftar PPPK Pemprov Riau
28 September 2023
Berantas Mafia Bola, Polri Tetapkan 6 Tersangka Pengaturan Skor di Liga 2
28 September 2023
Antisipasi Kecelakaan, PHR Edukasi Pelajar di Minas
28 September 2023
Produksi Lapangan Minyak di Blok Rokan Tembus 10 Ribu Barel per Hari
28 September 2023
Perahu Angkut Bibit Sawit Karam di Sungai Indragiri Hilir, 2 Orang Hilang
28 September 2023

KABUPATEN+INDEKS
  • 1 Pelalawan
  • 2 Siak
  • 3 Indragiri Hulu
  • 4 Indragiri Hilir
  • 5 Bengkalis
  • 6 Kuantan Singingi
  • 7 Rokan Hilir
  • 8 Rokan Hulu
  • 9 Meranti
  • 10 Dumai
  • 11 Kampar
  • 12 Galeri Foto
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Riauin.com ©2015 By Delapa Media Tenologi | All Right Reserved