Kanal

Timbunan Sampah di Pasar Pagi Arengka Pekanbaru Diangkut Gunakan Alat Berat

DINAS Lingkungan Hidup Kebersihan (DLHK) Kota Pekanbaru pada Kamis (14/1/2021) melakukan pengangkutan sampah yang menumpuk di Pasar Pagi Arengka Pekanbaru. Sampah-sampah ini sudah menumpuk sejak terakhir kali diangkut pada tanggal 9 Januari lalu.

Sampah-sampah ini tidak saja berasal dari limbah pasar, namun ada juga sampah kiriman dari daerah lain, dan dari perumahan. Volume sampah yang sangat banyak dan telah meluber ke badan jalan, sehingga menimbulkan bau yang menyengat serta menggangu pengguna jalan. - EFFENDI

Ikuti Terus Riauin

Berita Terkait

Berita Terpopuler